Laman

Kamis, 21 Juni 2012

kardio 2 afrida ASKEP KLEN DENGAN PENYAKIT JANTUNG BAWAAN


ASKEP KLEN DENGAN PENYAKIT JANTUNG BAWAAN
BY
AFRIDA
}  Penyakit jantung kongenital/penyakit jantung bawaan (PJB) ad/sekumpulan malformasi struktur jantung atau pembuluh darah besar yang telah ada sejak lahir.
}  Penyakit jantung bawaan yang kompleks terutama ditemukan pada bayi dan anak
}  Apabila tdk dioperasi, kebanyakan akan meninggal pada waktu bayi.
}  Angka kejadian PJB ad/9-10 per 1000 bayi lahir hidup
}  Penyebab terjadinya PJB belum dapat diketahui secara pasti, tetapi ada beberapa faktor risiko/ predisposisi yang diduga mempunyai pengaruh terhadap peningkatan angka kejadian PJB
Faktor predisposisi PJB
  1. Faktor prenatal
}   ibu menderita penyakit infeksi (rubella)
}   ibu alkoholisme
}   umur ibu lebih dari 40 tahun
}  ibu menderita penyakit diabetes mellitus yang memerlukan insulin
}   ibu meminum obat2an penenang/jamu
B.      Faktor genetik
}  Anak yang lahir sebelumnya penderita PJB
}  Ayah/ibu penderita PJB
}  Kelainan kromoson misalnya sindrom down
}  Lahir dengan kelainan bawaan yang lain
Klasifikasi PJB
  1. Penyakit jantung bawaan non sianotik
q   Defek septum atrium (Atrial septal defect – ASD).
q  Defek septum ventrikular (ventrikular septal defect – VSD).
q  Duktus arteriosus paten (patent ductus anrteriosus – DAP)
q  Stenosis pulmonal (pulmonary stenosis – SP).
q  Koarktasio aorta (coarctatio aorta – CA) 
2. Penyakit jantung bawaan sianostik
q   Tetralogi Fallot
q  Transposisi pembuluh darah besar (transposition of the great arteries – TGAs)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar